Sabtu, 23 Oktober 2010

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KESEHATAN DAN PEMELIHARAAN KESEHATAN

1. Daya tahan tubuh.
diepngaruhi oleh keadaan gizi, aktivitas dan istirahat.
2. Genetik, ada beberapa penyakit keturunan, misal
Diabetes Melitus (DM), asma.
3. Umur, pada umur tertentu seseorang dpt diserang
penyakit, misal; morbili, dipteria pd anak.
4. Jenis kelamin, misal kanker payudara pd wanita,kanker
prostat pd pria.
5. Adat kebiasaan, kebiasaan buruk seseorang mrp
ancaman kesehatannya.

Seseorang dlm melakukan kegiatan/ bekerja
sehari-hari akan meraskan kelelahan. Pada saat
kelelahan tubuh akan menghasilkan zat sampah
(asam laktat), shg mengakibatkan badan terasa
lemah dan menurunnya daya pikir.
• Kelelahan tidak hanya menyerang fisik, namun
seringkali seseorang mengalami lelah rohani.
• 1. Penyebab lelah rohani:
• belajar terus menerus tanpa istirahat.
  Pekerjaan yg banyak menguras tenaga dan pikiran
 Bekerja ditempat yg tidak disenangi
 Persoalan hidup yang sukar penyelesaiannya.
2. Akibat Penyebab lelah rohani:
• Berfikir cepat jemu, sukar konnsentrasi, berfikir lambat,
mudah marah, pelupa, kepala pusing, sukar tidur, nafsu
makan menurun.
3. Upaya mengatasi kelelahan rohani:
• Bekerja secara teratur, istirahat yg cukup, persoalan yg
dihadapi hendaknya cepat diselesaikan, rekreasi pada
waktunya.
 Untuk menjaga kondisi agar tidak mengalami
kelelahan, seseorang dpt melakukan olahraga scr
teratur. Olahraga tdk hanya sekedar mengolah
raga/fisik, namun dpt juga digunakan sbg sarana
rekreasi.
Manfaat berolahraga:
• Otot menjadi kuat
• Otot jantung menjadi kuat,shg pernafasan menjadi
lancar.
• Sistem pencernaan makanan menjadi lebih baik.
• Rasa percaya diri meningkat.
  TIDAK TERUS MANDI SETELAH BEROLAHRAGA?
Setelah berolahraga kita akan berkeringat, suhu
badan meningkat, aliran darah cukup cepat. Oleh
karena itu kita tidak diperbolehkan langsung
mandi. Alasannya apabila kita langsung mandi,
maka tubuh akan mengalami perubahan scr
sekonyong-konyong dari panas menjadi dingin.
Akibatnya adalah pembuluh darah semula lebar
akan menguncup (menciut) shg terjadi gangguan
pada aliaran darah, hal ini menyebabkan daya
tahan tubuh menurun, shg mudah pingsan dll.
  PEMELIHARAAN BERAT BADAN.
Dalam dunia kesehatan berat badan(BB) normal
sangat penting. Shg kita harus senantiasa menjaga
BB kita agar tetap dlm kondisi yg terbaik (normal).
Dalam menghitung BB normal, dpt digunakan
rumus-rumus sbb:
1. Departemen kesehatan RI: BB = TB – 110 (KG).
2.Menurut Broca : BB = TB -100 (KG).
3. Dokter Hasnan Said : BB =(TB-100)- 10%(TB-100)
 Menurut Pusat kesegaran Jasmani dan Rekreasi
Depdikbud RI:
BB Ideal = 90% x (TB-100) KG.
Misal ; TB = 170 CM. = 90% X 70 = 0,9 X 70 =63 KG.
BB seharusnya;
BB Maksimal = 1.2 x (TB-100)KG =1.2 X 70 =84 KG.
BB Minimal = 80%x(TB-100)KG =0,8 X 70 =56 KG.
BB Normal = antara 56 KG s.d 84 KG.
 Klasifikasi berat badan :
1.Berat badan ideal
2.Berat badan normal (normal plus dan minus)
3.Berat badan over weight (terlalu gemuk)
4.Berat badan under weight (terlalu kurus)
Kerugian BB over weight :
• Kurang lincah dan kurang bebas dlm bergerak
• Dapat menyebabkan penyakit jantung, DM, dan
peredaran darah terganggu.
Kerugian BB under weight:
• Proses pencernaan makan terganggu
• Kurang semangat dlm aktivitas
• Daya tahan tubuh menurun
• Mudah terkena anemia
• Mudah terserang TBC.

0 komentar:

Posting Komentar